Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2020

ID Photobook Mampu Melukiskan Memori Indah

Album Foto dan Kalender 2021 Selamat pagi, Rasanya, setiap momen indah dalam hidup ingin aku ukir dalam bentuk cetak supaya bisa aku ingat terus. Oleh sebab itu, aku mengukir momen terindah dalam hidup dalam bentuk album foto. Salah satu momen terindah dalam hidupku adalah pernikahan karena tidak semua momen bisa diwujudkan dalam bentuk nyata yang bisa selalu dibuka untuk mengenang betapa indahnya saat itu. Pesan dari Ibu Peri yang So Sweet Bukan sekedar cetak foto, kita bisa merangkai sendiri bingkai dan susunan foto-foto yang ingin dicetak. ID Photobook  menyediakan banyak jenis produk yang bisa dipilih antara lain album foto, kalender, atau cetak foto-foto yang berhubungan dengan memori indah dalam hidup secara satuan saja. Kalau soal hasil, tidak usah diragukan lagi. Benar-benar juara deh! Bahkan, foto-foto dengan ukuran pixels dan size yang kurang bagus bisa disulap menjadi bagus banget. Hal lain yang membuatku senang adalah aku bisa atur foto-foto yang mau aku cetak dari segi d

Mission Impossible, Jaminan Jiwa Aman dan Nyaman

Alohaaa teman-teman, Aku lagi berusaha nulis nih seminggu sekali alias one week one post . Udah berjalan hampir sebulan nih, semoga konsisten aamiin… sesungguhnya mempertahankan (konsistensi) itu jauh lebih sulit daripada memulai. Setuju? Mission Impossible, Jaminan Jiwa Aman dan Nyaman sebenarnya mau bahas apa sih? Pastinya bukan bahas film yang berjudul Mission Impossible apalagi Tilik (Bu Tedjo) hahahaa   Sumber: www.manulife.co.id Apa Itu Mission? Mission adalah singkatan dari Mi Smart Insurance Solution . Sebuah produk asuransi Manulife yang tergolong baru dengan sistem unit link. Ada yang sudah tahu apa itu unit link? Unit link adalah sistem asuransi yang dibuat sepaket dengan investasi. Sistem ini sangat cocok untuk orang-orang masih ragu atau belum berani berinvestasi secara langsung di pasar saham atau obligasi.   Dana investasi yang termasuk paket unit link Manulife ini dikelola oleh manajer investasi yang andal sehingga tidak perlu khawatir tentang keuntungan yang akan